Tempat Berkicau
Tuesday, 24 August 2010
Home »
Berita Unik
»
7 Masalah SBY
7 Masalah SBY
15:06 |
Posted by
David
Tujuh Masalah SBY
Jakarta:
1. Remisi dan Grasi bagi Koruptor
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono memberikan grasi kepada Syaukani Hassan Rais, mantan Bupati Kutai Kartanegara.
Setelah mendapat remisi, sejumlah terpidana kasus korupsi bahkan langsung bebas, termasuk bekas Deputi Gubernur Bank Indonesia Aulia Pohan.
2. Promosi Perwira Polisi “Bermasalah”
Inspektur Jenderal Badrodin Haiti, yang diduga memiliki rekening mencurigakan, diangkat sebagai Kepala Kepolisian Daerah Jawa Timur. Inspektur Jenderal Johny Waenal Usman, yang diduga terlibat pelanggaran berat hak asasi di Abepura, Papua, diangkat sebagai Kepala Polda Bali.
3. Ratusan TKI Terancam Hukuman Mati
Sebanyak 177 orang TKI terancam hukum mati di Malaysia. SBY mengatakan pemerintah akan memberi bantuan hukum dan pembelaan dengan tetap menghormati hukum yang berlaku di Malaysia.
4. Barter Petugas Kementerian dengan Nelayan Malaysia
Tiga petugas Kementerian Kelautan dan Perikanan ditahan polisi Malaysia setelah menangkap tujuh nelayan negeri jiran itu karena dianggap melewati batas teritorial. Lewat upaya diplomatis, tiga petugas KKP dibarter dengan nelayan Malaysia. SBY menilai hal ini insiden biasa.
5. Harga Elpiji Tak Kunjung Diputuskan
Pemerintah belum juga memutuskan penyetaraan harga elpiji tabung 3 kilogram dan 12 kilogram. Padahal disparitas harga memicu pengoplosan yang berbuntut pada ledakan yang menimbulkan banyak korban.
6. Hendarman-Hendarso Dituding Berbohong
Kepala Kepolisian RI Bambang Hendarso Danuri dan Jaksa Agung Hendarman Supandji menyatakan tidak punya bukti rekaman pembicaraan antara Ary Muladi dan Deputi Direktur Penindakan KPK Ade Rahardja. Mereka dituding membohongi publik karena sebelumnya menyebutkan rekaman itu ada. Kabareskrim Komjen Ito Sumardi menegaskan Polri hanya memiliki call data record (CDR).
7. Kampanye Terselubung Keluarga
Dalam peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-65 di Istana, tiga buku yang dibagikan SBY dinilai sebagai kampanye terselubung. Ani Yudhoyono dengan Batikku, Pengabdian Cinta Tak Berkata, Agus Harimurti dengan Sekarang Kita Makin Percaya Diri, dan buku Words that Shook the World yang berisi kutipan SBY dan Presiden Amerika Serikat Barack Obama. Juru bicara Presiden, Julian Aldrin Pasha, menegaskan pembagian buku tidak menggunakan anggaran negara.
ZONAINDO.COM
1. Remisi dan Grasi bagi Koruptor
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono memberikan grasi kepada Syaukani Hassan Rais, mantan Bupati Kutai Kartanegara.
Setelah mendapat remisi, sejumlah terpidana kasus korupsi bahkan langsung bebas, termasuk bekas Deputi Gubernur Bank Indonesia Aulia Pohan.
2. Promosi Perwira Polisi “Bermasalah”
Inspektur Jenderal Badrodin Haiti, yang diduga memiliki rekening mencurigakan, diangkat sebagai Kepala Kepolisian Daerah Jawa Timur. Inspektur Jenderal Johny Waenal Usman, yang diduga terlibat pelanggaran berat hak asasi di Abepura, Papua, diangkat sebagai Kepala Polda Bali.
3. Ratusan TKI Terancam Hukuman Mati
Sebanyak 177 orang TKI terancam hukum mati di Malaysia. SBY mengatakan pemerintah akan memberi bantuan hukum dan pembelaan dengan tetap menghormati hukum yang berlaku di Malaysia.
4. Barter Petugas Kementerian dengan Nelayan Malaysia
Tiga petugas Kementerian Kelautan dan Perikanan ditahan polisi Malaysia setelah menangkap tujuh nelayan negeri jiran itu karena dianggap melewati batas teritorial. Lewat upaya diplomatis, tiga petugas KKP dibarter dengan nelayan Malaysia. SBY menilai hal ini insiden biasa.
5. Harga Elpiji Tak Kunjung Diputuskan
Pemerintah belum juga memutuskan penyetaraan harga elpiji tabung 3 kilogram dan 12 kilogram. Padahal disparitas harga memicu pengoplosan yang berbuntut pada ledakan yang menimbulkan banyak korban.
6. Hendarman-Hendarso Dituding Berbohong
Kepala Kepolisian RI Bambang Hendarso Danuri dan Jaksa Agung Hendarman Supandji menyatakan tidak punya bukti rekaman pembicaraan antara Ary Muladi dan Deputi Direktur Penindakan KPK Ade Rahardja. Mereka dituding membohongi publik karena sebelumnya menyebutkan rekaman itu ada. Kabareskrim Komjen Ito Sumardi menegaskan Polri hanya memiliki call data record (CDR).
7. Kampanye Terselubung Keluarga
Dalam peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-65 di Istana, tiga buku yang dibagikan SBY dinilai sebagai kampanye terselubung. Ani Yudhoyono dengan Batikku, Pengabdian Cinta Tak Berkata, Agus Harimurti dengan Sekarang Kita Makin Percaya Diri, dan buku Words that Shook the World yang berisi kutipan SBY dan Presiden Amerika Serikat Barack Obama. Juru bicara Presiden, Julian Aldrin Pasha, menegaskan pembagian buku tidak menggunakan anggaran negara.
ZONAINDO.COM
Artikel Terkait
Labels:
Berita Unik
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Blog Archive
-
▼
2010
(173)
-
▼
August
(54)
- 6 Alasan Wanita Berpaling Dari Pasangan
- 4 matahari muncul bersamaan di daerah china
- 7 Masalah SBY
- Foto Pasha Ungu dan Adel Digosipkan Akan Jadi Istr...
- 4 Topik Pembicaraan Favorit Cowok Pria Tentang Cew...
- Harry Potter And The Deadly Hallows Part 1[Foto]
- Bocah dari Mars
- 10 Pasukan Terhebat Sepanjang Masa
- 10 Alasan tidak Bunuh Diri
- Popularitas Bikin Justin Bieber Angkuh
- File Recover Mengembalikan data yang terhapus
- Jam Tangan Braile
- 9 Tips Menghilangkan Negatif Thinking
- 5 langakah Mencintai Dirisendiri
- 10 Presenter Tercantik di Indonesia
- Cara Cepat Upload Foto di FB
- Bayi di Make Over
- Bocah 5 Tahun Mendaki Mahameru
- Jus Kodok Ampuh Atasi Impotensi
- 10 Orang Bodoh yang Sukses
- Berbuka Puasa di Gereja
- Komik Shinta & Jojo
- 10 SMA terbaik Indonesia
- 10 Tips Mengatasi Putus Cinta
- Wanita Taiwan Tangkap 4 Juta Nyamuk
- 3 Manfaat Makan Lebih Lambat
- 10 Fakta Penyebap Anggota DPR Tidur Saat Sidang
- Tips Merubah Flashdisk 1gb jadi 2gb
- Tombol Rahasia di Facebook
- Lambang Yahudi yang dipercaya membawa Keberuntungan
- Pemain Bola ML di Lapangan
- 4 Hal yang Meningkatkan Kemampuan Otak
- 10 Fakta Mengapa Anda tidak Beruntung
- 7 jurusan Kuliah yang Menjanjikan
- Ronaldo Vs Ronaldinho [Video]
- 5 Provinsi Top Korupsi
- Gigih nya Perjuangan IBU mu
- Video Gol yang Unik dan Lucu
- Foto Nagasaki 64 Tahun yang Lalu
- 50 Jurus Rayuan Playboy
- 3 Posisi Tidur Pengaruhi Kecantikan
- Tips Mengurangi Varises
- Keajaiban Di Dunia Medis
- Hewan Misterius di Dunia
- Profesor Termuda Amerika Orang Indonesia
- 6 Alasan Cewek Menjadi Lesbi
- 10 Kota Mati di Dunia
- Wajah dengan 300 Lubang tusukan
- 6 Hidangan PalingMenjijikan
- Rencana Harga Listrik Rp600-700/Kwh
- Teka-teki lucu
- Hasil Hubungan Manusia dengan Sapi?
- Ketahuan Mesum Loncat Dari Lantai 2
- Kondom Untuk Anak-anak
-
▼
August
(54)
Labels
- Berita Unik (111)
- Inspirasi (4)
- Jokes (22)
- Tips Cinta (12)
- Tips Kesehatan (24)
- Tips Komputer (6)
- Tips Seks (5)
- Tips Sms (1)
0 comments:
Post a Comment